Jumat, 17 Februari 2012

kenangan bersama sahabat ku, sisil....

sahabat ku, seyla vernanda ( sisil )




canda mu, senyum mu, kami merindukan semua nya...
kekacauan yg kamu lakukan membuat kami kangen...
hari-hari mu yg penuh dgn energi keceriaan membuat kami bahagia...
emosi mu yg meluap-luap membuat kami tersenyum...
kami di sini sangat sangat menyayangi kamu...
kamu wanita yg kuat, sisil...
sesakit apapun yg kamu terima, kamu tetep tegar, tersenyum utk kami, tak ada satu kalimat keluhan akan sakit mu kepada kami...
kamu selalu memikirkan kami...
kamu pergi dalam kehangatan, kamu telah mewarnai hari-hari kami...
kamu mengajarkan kami untuk menjadi wanita yg sesungguhnya, wanita yg kuat akan cobaan...
maafkan kami yg selalu memikirkan diri sendiri, kami terlalu egois di depan kamu...
kamu sahabat yg akan selalu di ingat, di kenang oleh kami...
kenangan akan dirimu enggak akan kami lupakan...

NAMA : SEYLA VERNANDA
LAHIR : 10 Oktober 1985
TEMPAT LAHIR : Tenggarong, Kalimantan Timur
WAFAT : 15 Februari 2012

salam hangat untuk mu, sahabat ku, sisil...
damai beserta mu di Rumah BAPA...
lihatlah kami, jagalah kami dari tempat abadi mu di surga...
kami di sini kangen, sayang banget ma kamu, sil...

2 komentar:

  1. bagiku,,, pantang terlihat basah tatap tegar ini.
    tapi,,,semua itu tak berlaku padamu,,,,
    maaf, maaf, maafkan aku,,,,

    BalasHapus